Ciptakan Situasi Kondusif jelang Pilwanag, Bhabinkamtibmas Nagari Kuranji Hilir pantau pendaftaran Balon Wali Nagari
Dalam sambangnya Briptu Mulyadi, memberikan Pesan maupun arahan tentang Kamtibmas, agar Panitia Pemilihan Wali Nagari dapat bekerja secara professional, bersikap netral dan adil agar pada pelaksanaannya, Pilwanag bisa berjalan dengan lancar dan sukses sesuai harapan warga masyarakat.
Untuk diketahui sampai penutupan pendaftaransekira pukul 16.00 Wib, telah mendaftar 8 (delapan) putra terbaik Nagari Kuranji Hilir yang akan bertarung menjadi Wali Nagari di Kuranji Hilir.
Dalam kesempatan tetsebut, Briptu Mulyadi Bhabinkamtibmas Nagari kuranji hilir selalu mengingatkan agar warga mematuhi himbauan pemerintah agar selalu memakai masket, mencu i tangan pakai sabun, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan membatasi mobilitas, agar pendemi Covid 19 segera berakhir. (Wik)
0 Comments