Bebaskan Dharmasraya dari PMK, Kapolres Terjukan Bhabinkamtibmas untuk Edukasi ke Masyarakat
Seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Koto Baru Briptu M. Jerry Khairanda di Nagari Ampang Kuranji Kecamatan Koto Baru, Kabupaten Dharmasraya, Minggu (9/10/22).
Kata Briptu M. Jerry Khairanda pada Pionir, kegiatan monitoring ini dilakukan guna mencegah dan mengawasi penularan wabah penyakit mulut dan kuku pada hewan ternak masyarakat di daerah binaanya.
Selain itu, ia juga menghimbau kepada masyarakat untuk menjaga kesehatan dan kebersihan hewan ternak mereka, dengan cara pemberian vitamin pada hewan, menjaga kebersihan kandang dan rutin menyemprotkan cairan disinfektan disekitar kandang, agar kandang tetap dalam keadaan bersih," tuturnya.
"Bila masyarakat menumukan gejala PMK pada hewan ternaknya agar segera melaporkan kepada Bhabinkamtibmas, pemerintahan nagari, atau instansi terkait untuk mendapatkan penanganan agar wabah ini tidak menyebar", imbaunya (ha)
0 Comments